Sat. May 4th, 2024

Pelaksanaan Deteksi Dini/Skreening kesehatan serentak di Pondok Pesantren Sumber Bungur Pakong (Sabtu, 5 November 2022)

Kegiatan skreening dilakukan untuk para santri pondok pesantren, petugas yang melakukan skreening para staf UPT Puskesmas Pakong dibantu dengan organisasi seperti PPNI, Darmawanita, Program KIA. Kegiatan skreening meliputi Penyuluhan kesehatan lapangan dan kegawatdaruratan dari PPNI, Pemberian hadiah bagi santri yang bertanya tentang materi penyuluhan dan pelaksanaan skreening kesehatan.

Skreening kesehatan bertujuan untuk mendeteksi dini santri yang memiliki masalah kesehatan agar segera mendapatkan penanganan sedini mungkin serta tersedianya data atau informasi untuk menilai perkembangan kesehatan santri.

By admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *